• Pada Algoritma pencarian banyak yang bisa kita temukan atau gunakan. Ada Merge Sort, Quick Sort, Bubble Sort, dan...
  • Pada dasarnya algoritma searching banyak kita jumpai. Apalagi hanya untuk mencari nilai minimum dan nilai maximum...
  • Kalian pasti sudah tahu apa itu Deret Fibonacci, ya benar. (Padahal gak jawab). Tetapi pada pembahasan kali ini kita akan membuar program...
  • Metoda Pencarian Biner ( Binary Search) hanya bisa diterapkan jika data array sudah terurut. Pengurutan Array bisa menggunakan jenis sorting ...
  • Salah satu contoh tipe algoritma brute force lainnya adalah linear search (pencarian berurutan), Dikatakan demikian karena algoritma ini menggunakan ...

Monday, September 27, 2010

Tugas Logika Informatika

Bagian-1
Gunakan konstanta proposisional A untuk “Bowo kaya raya” dan B untuk “Bowo hidup bahagia”. Ubah pernyataan berikut menjadi bentuk logika :
1) Bowo tidak kaya
2) Bowo kaya raya dan hidup bahagia
3) Bowo kaya raya atau tidak hidup bahagia
4) Jika Bowo kaya raya, maka ia hidup bahagia
5) Bowo hidup bahagia jika dan hanya jika ia kaya raya

Bagian-2
Beri konstanta proposisional, dan ubahlah pernyataan berikut menjadi bentuk logika :
1) Jika Bowo berada di Malioboro, maka Siti juga ada di Malioboro
2) Pintu rumah Siti berwarna merah atau coklat
3) Berita itu tidak menyenangkan
4) Bowo akan datang jika ia mempunyai kesempatan
5) Jika Siti rajin kuliah, maka ia pasti pandai

Bagian-3
Ubah ke dalam simbol dan nyatakan nilai kebenarannya
1) 3 adalah bilangan prima ganjil dan 2 adalah bilangan prima genap
2) 3 dan 2 adalah bilangan prima
3) Baik 3 dan 2 adalah bilangan prima genap
4) 7 merupakan bilangan prima atau bilangan ganjil
5) 10 bukan merupakan bilangan prima dan ganjil
6) 10 bukan merupakan bilangan prima atau ganjil
7) Jika 2 bilangan genap maka 4 juga sama
8) Jika 2 bilangan genap maka 3 juga sama
9) Jika 3 bilangan genap maka 2 juga sama
10) Dua garis saling berpotongan tegak lurus jika dan hanya jika kedua garis itu saling membentuk sudut 90 derajat

Jadilah yang pertama mengomentari

Post a Comment

Tutorial Algorithm and Programming ©Template Blogger Green by Dicas Blogger.

To Up